3. Mimpi gigi patah
Bagi Anda yang mengalami mimpi ini. berbahagialah Anda.
Karena mimpi ini adalah sebuah pertanda yang baik.
Jika saat ini Anda sedang memiliki hutang, maka Anda akan bisa segera membayar hutang tersebut.
4. Mimpi gigi berlubang
Berhati-hatilah Anda jika mengalami mimpi yang satu ini.
Mimpi ini adalah sebuah pertanda yang buruk bagi mereka yang mengalaminya.
Kekayaan keluarga Anda dalam waktu dekat ini akan terkuras habis untuk membayar hutang yang Anda miliki.