Follow Us

Menurut Penelitian, Perempuan Gemuk Adalah Pasangan yang Menyenangkan Bukan yang Bertubuh Langsing Layaknya Model, Kok Bisa?

Aditya Eriza Fahmi - Kamis, 30 Januari 2020 | 09:45
Menurut Penelitian, Perempuan Gemuk Adalah Pasangan yang Menyenangkan Bukan yang Bertubuh Langsing Layaknya Model, Kok Bisa?
Freepik

Menurut Penelitian, Perempuan Gemuk Adalah Pasangan yang Menyenangkan Bukan yang Bertubuh Langsing Layaknya Model, Kok Bisa?

Ilustrasi kencan
Pixabay

Ilustrasi kencan

Meski begitu, bukan berarti perempuan kurus tak membawa kebahagiaan bagi pasangannya.

Tapi ada beberapa sisi dan juga nilai yang memang dimiliki perempuan bertubuh gemuk yang lebih bisa membuat pasangannya menjadi bahagia.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Hari Ini, Kamis 30 Januari 2020: Karier Virgo Berkembang, Cancer Berdebat dengan Pasangan

Menurut Dr Filemon Alvardo dan Dr Edgardo Morales, perempuan bertubuh gemuk justru lebih supel.

Sedangkan perempuan bertubuh kurus cenderung memiliki sifat pendiam.

Bahkan di beberapa kasus tak terlalu ramah dibandingkan perempuan gemuk.

Baca Juga: Hotman Paris Dicium Emak-Emak Usai Sidang, Pengacara Kondang itu Sukses Bebaskan Kliennya dari Penjara

Selain itu perempuan gemuk sebenarnya memiliki rasa percaya diri yang jauh lebih baik ketimbang perempuan kurus.

Karena hal inilah mereka lebih mudah untuk berbicara secara santai dan juga supel kepada pasangan mereka.

Perempuan gemuk juga bukanlah seorang yang suka pilih-pilih makanan, karena mereka memang penyuka makanan.

Tak hanya itu, perempuan gemuk bahkan memiliki jaminan kesetiaan dan ketulusan pada pasangannya.

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular