Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

5 Tips Mudah agar Anda Tidak Bisa 'Diperas' saat di Warung Makan

Adrie Saputra - Minggu, 19 Januari 2020 | 15:30
Ilustrasi warung makan
Open Rice

Ilustrasi warung makan

Biasanya aplikasi Google Map menyediakan rating dan kolom ulasan yang bisa diisi oleh pelanggan.

Carilah warung makan dengan rating dan ulasan yang bagus.

Namun pastikan juga apakah warung makan tersebut sudah terdaftar di Google Map atau belum.

4. Tanyakan ukuran porsi

Terkadang ada harga yang dibandrol per gram atau per ons.

Biasanya ini terjadi di warung makan seafood.

Ada baiknya Anda bertanya tentang berat makanan tersebut, misalnya tayakan tentang rata-rata berat kepiting per porsinya.

Hal ini agar saat Anda membayar, Anda tahu secara pasti total harga yang harus Anda bayarkan.

Baca Juga: Masih Ingat dengan Gadis 24 Tahun yang Hanya Berbobot 21 Kg dan Rela tidak Makan Demi Menghemat Biaya Guna Pengobatan Adiknya? Inilah Harapan Terakhirnya sebelum Meninggal Dunia yang Membuat Netizen Banjir Air Mata

5. Cari warung makan yang rekomended di internet

Bila Anda sedang dalam perjalanan jauh di luar kota, mungkin Anda tidak tahu warung makan yang bagus.

Cobalah tanya informasi di internet, misalnya saja bertanya pada Google.

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x