Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Dari Pengendara Pipis Sembarangan hingga Kecelakaan Beruntun, Inilah Berbagai Kejadian Tak Biasa di Tol Layang Jakarta-Cikampek yang Baru Seminggu Dibuka

Khaerunisa - Senin, 23 Desember 2019 | 20:00
Tol Layang Jakarta-Cikampek II
Kompas.com/Dokumentasi Biro Komunikasi Publik Kementerian PUPR

Tol Layang Jakarta-Cikampek II

Suar.ID - Beberapa waktu lalu ramai diperbincangkan terkait macetnya tol Jakarta-Cikampek II.

Tol yang belum lama dibuka ini mengalami macet parah.

Ternyata bukan hanya kemacetan yang terjadi di sana.

Berbagai kejadian tak biasa pun terjadi di tol layang yang baru sekitar seminggu dibuka ini.

Baca Juga: Viral Kejadian Kocak di KRL, Naik saat Pintu Gerbong Menutup, Tas Wanita ini Terjepit, Orangnya di Dalam Tasnya di Luar

Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) meresmikan Jalan Tol Layang Jakarta-Cikampek atau Tol Jakarta-Cikampek II Elevated pada Kamis (12/12/2019).

Tiga hari setelahnya, tol dibuka untuk umum pada Minggu (15/12/2019).

PT Jasa Marga (Persero) Tbk menyatakan, pada tahap awal jalan tol tersebut bisa beroperasi tanpa tarif atau gratis.

Paling tidak selama periode libur Natal 2019 dan Tahun Baru 2020.

Baca Juga: Malangnya Bocah 10 Tahun Ini, Dipaksa Sang Ayah Bawa Mangkuk dan Mengemis di Stasiun Kereta, Ternyata Gara-gara Hal Sepele Ini

Jokowi memprediksi, adanya jalan layang bebas hambatan ini dapat mengurangi keacetan hingga 30 persen khususnya ketika periode akhir tahun.

Namun, karena tol tidak memiliki gerbang masuk dan keluar di tengah jalan, serta tidak memiliki rest area dan tempat pengisian bahan bakar.

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x