Follow Us

Pernah Bayangin Kalau Motor Harian Kita Dipasangi Rem Motor MotoGP? Begini Hasilnya Ketika Dipraktekkan Secara Langsung, Dijamin Bikin Dompet Jebol!

Ervananto Ekadilla - Senin, 23 Desember 2019 | 06:30
Pernah Bayangin Kalau Motor Harian Kita Dipasangi Rem Motor MotoGP? Begini Hasilnya Ketika Dipraktekkan Secara Langsung, Dijamin Bikin Dompet Jebol!
Box Repsol

Suar.ID - Siapa sih yang tak kenal MotoGP?

Ya, sebagai ajang balap motor dengan kasta tertinggi di dunia, tentu saja motor dalam ajang MotoGP memiliki komponen yang luar biasa.

Jadi tidak mengherankan apabila komponen tersebut memang merupakan komponen yang dibuat khusus untuk motor di ajang MotoGP, yang berarti bukan barang produksi massal.

Jadi memang tidak berlebihan kalau menyebut komponen tersebut sebagai part yang spesial.

Baca Juga: Andrea Iannone Kepergok Gunakan Doping, Rider Senior Ini beri Tanggapan Menohok pada Pengawas MotoGP: Masih Banyak Pembalap yang Lain!

Nah mungkin pernah ada yang kepikiran nih, bagaimana kalau komponen dari motor yang dipakai di ajang MotoGP dipakai di motor harian ya?

Mungkin ada beberapa dari kita yang memimpikan hal tersebut ada dalam motor yang kita tunggangi sehingga dapat membayangkan sensasi yang dirasakan oleh Marc Marquez maupun Valentino Rossi ketika membalap.

Eh tapi jangan kaget ya, ternyata komponen tersebut malah banyak yang enggak cocok diterapkan di motor harian!

Salah satunya adalah kampas rem dan cakramnya.

Baca Juga: MotoGP Musim 2020 Belum Dimulai, Namun Valentino Rossi Sudah Beri Pujian Kepada Sosok Ini, Hasil Tesnya Tidak Main-Main!

Untuk performa tinggi dan bobot ringan, ada piringan cakram MotoGP yang memakai material karbon.

Source : Gridoto

Editor : Ervananto Ekadilla

Baca Lainnya

Latest