Follow Us

Pengen Bebas Lebih Cepat, Ahmad Dhani pun Ajukan Cuti Bersyarat, Begini Kata Kuasa Hukumnya: Kami Sedang Atur Skenario Menggunakan Hak Mas Dhani

Aditya Eriza Fahmi - Senin, 16 Desember 2019 | 16:30
Pengen Bebas Lebih Cepat, Ahmad Dhani pun Ajukan Cuti Bersyarat, Begini Kata Kuasa Hukumnya: Kami Sedang Atur Skenario Menggunakan Hak Mas Dhani
KOMPAS.com/ACHMAD FAIZAL

Pengen Bebas Lebih Cepat, Ahmad Dhani pun Ajukan Cuti Bersyarat, Begini Kata Kuasa Hukumnya: Kami Sedang Atur Skenario Menggunakan Hak Mas Dhani

Suar.ID - Sebelumnya Ahmad Dhani dikabarkan bisa menghirup udara bebas pada 28 Desember 2019.

Hal ini diumumkan langsung oleh kuasa hukumnya, Hendarsam Marantoko.

Sayangnya, beberapa waktu lalu kuasa hukum Ahmad Dhani ini mengaku salah hitung.

Rupanya Ahmad Dhani sebenarnya akan bebas dari penjara pada 30 Desember 2019.

Baca Juga: Bukannya Mendoakan, Sosok Berjilbab Ini Malah Bilang Pernikahan Vanessa Angel Tidak Sah karena Hal Ini, Dia Juga Bilang Begini Alih-alih Mendoakan

Hendarsam menegaskan akan berusaha mengeluarkan Ahmad Dhani dari penjara lebih cepat. Sebab, hal itu juga diinginkan oleh kliennya.

"Kami sedang atur skenario menggunakan hak Mas Dhani supaya dia bisa bebas lebih cepat," kata Hendarsam Marantoko yang ditemui di Lembaga Permasyarakatan (LP) Cipinang, Jakarta Timur, Senin (16/12/2019).

Hendarsam menjelaskan pihaknya akan menggunakan hak Ahmad Dhani, yakni mengajukan cuti bersyarat ke LP Cipinang agar pentolan grup band Dewa 19 itu bisa bebas lebih cepat.

Baca Juga: Lurahnya Terlibat dalam Video Viral PPSU yang Berendam Di Selokan, Anies Baswedan Langsung Bertindak: Lurah Langsung Dinonaktifkan!

Pengacara Hendarsam Marantoko sambangi Lembaga Permasyarakatan (LP) Cipinang, Jakarta Timur, Senin (16/12/2019) guna membesuk kliennya, Ahmad Dhani Prasetyo.
Warta Kota/Arie Puji Waluyo

Pengacara Hendarsam Marantoko sambangi Lembaga Permasyarakatan (LP) Cipinang, Jakarta Timur, Senin (16/12/2019) guna membesuk kliennya, Ahmad Dhani Prasetyo.

"Berkas sudah diajukan, cuman kurang satu syarat lagi agar Dhani bisa bebas lebih cepat," ucapnya.

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular