Banyak driver lain yang menjukkan performa dan konsistensi yang luar biasa seperti Lucas Di Grassi, Antonio Da Costa, Sam Bird, Sebastien Buemi dan Andre Lotterer.
Belum lagi ditambah nama baru yang telah diakui namanya seperti mantan pembalap F1 Brendon Hartley dan Juara dunia F2 musim 2019, Nyck De Vries.
Hal ini tentu saja membuat Jean Eric Vergne harus memutar otak guna merengkuh gelar juara dunia Formula E untuk ke-3 kalinya secara beruntun.
Jadwal Formula E Saudi Arabia
Berikut jadwal Formula E Saudi Arabia 2019 yang akan berlangsung pada hari Jumatdan Sabtu (22-23/11/2019) sesuai jadwal waktu wilayah Indonesia.
22 Nov. 2019 / Round 1 :LIVE TVRI Sport-HD, pkl. 18.30 WIB
LIVE (delay) TVRI Nasional, pkl. 22.00 WIB
23 Nov. 2019 / Round 2 :LIVE (simulcast), pkl. 18.30 WIB
Live Streaming