Pacarnya ini kemudian bertanya:
"Sebenarnya, bukankah kamu bahagia seperti ini?"
Perempuan ini kemudian menjawab sambil marah, "Apa yang bisa membahagiakan jika tidak ada uang?"
Pada esok harinya pacarnya ini memberi tahu gadis tersebut bahwa ia akan puulang dan sudah membeli tiket penerbangan ke Serawak.
Pacarnya pun menyuruhnya untuk mengurus dirinya sendiri.
Mulanya perempuan ini pun merasa senang karena bisa membayar sewa kontrakannya sendiri.
Perempuan ini juga mengungkapkan bahwa ada teman kantornya yang memberikahn perhatian lebih kepadanya.
Sayangnya setelah dua bulan berlalu, teman kantornya ini mengatakan kalau ia tidak bisa melanjutkan hubungannya lagi.
Sejak saat itu perempuan ini pun tersadar bahwa ia telah kehilangan orang yang sangat mencintai dirinya.
Pada akhir tulisannya ini ia mengatakan: