Setelah bercerai, Ahok pun menikah dengan Puput Nastiti Devi.
Sebelumnya santer terdengar mengenai hubungan asmara yang terjalin antara Ahok dan Puput saat BTP masih berada di penjara, lalu dilanjutkan dengan kabar pernikahan keduanya.
Ketika itu publik banyak yang terkecoh.
Sebelumnya Viral Foto Pernikahan Ahok dan Puput Nastiti Devi, Kini Kembali Beredar Foto Keduanya Gelar Acara Tujuh Bulanan Kehamilan
Baca Juga: Hati-hati! 3 Bagian Tubuh ini Jangan Sampai Disentuh saat Berhubungan Intim, Bisa Fatal Akibatnya
Karena sebelumnya publik banyak yang menduga bahwa pernikahan ahok dan puput ini dilangsungkan pada Februari 2019.
Namun nyatanya setelah beberapa bulan berlalu , Ahok baru mengungkapkan bahwa kapan ia menikahi Puput.
Dilansir Tribun Seleb, rupanya Ahok menikahi Puput pada tanggal 25 Januari 2019, tepatnya sehari setelah iabebas dari penjara.
Keputusan ini rupanya diambil setelah Ahok mendapat restu dari sang bunda Buniarti.
Mama saya bilang kalau sudah pasti ini yakin kenapa tidak segera menikah,” kata Ahok seperti diberitakan Tribunnews.com.
“Dan saya bersyukur kita menikah tanggal 25 Januari 2019, saya keluar tanggal 24, kami menikah tanggal 25," kata Ahok di acara Roosseno Award 2019, Jakarta, Senin (22/7) lalu.