Staf rumah sakit memberikan mereka perawatan khusus dengan makanan harus dimasukkan ke tubuh mereka menggunakan sebuah tabung.
"Keduanya mengalami sindrom pemulihan makan sebelum berat badan mereka mulai naik," demikian keterangan tertulis yang dilampirkan oleh penyidik kepolisian.
Dalam surat penangkapan, terungkap bahwa Moore tidak pernah membawa dua anaknya ke rumah sakit, dan memilih untuk mengabaikan saran dari dokter.
Kemudian pacar Moore disebut juga ikut andil dalam melakukan kekerasan terhadap dua bocah itu, antara lain melemparkan botol kepada sibungsu.
Baca Juga: Viral Foto Leher Anggota Polisi Tertancap Panah di Papua, Beginilah Kondisinya Sekarang
Baca Juga: 3 Zodiak Ini Lebih Suka Pacaran dengan Pria Seumuran, Katanya Lebih Nyambung dan Menyenangkan