Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Mengerikan, Asteroid dengan Daya Ledak 80 Ribu Kali Lebih Besar dari Bom Hiroshima Ini Disebut 'Siap' Hantam Bumi pada 2135

Moh. Habib Asyhad - Rabu, 07 Agustus 2019 | 20:23
Bennu, asteroid raksasa yang disebut akan menghantam bumi pada 2135
IST

Bennu, asteroid raksasa yang disebut akan menghantam bumi pada 2135

Suar.ID -Terima atau tidak, bumi yang kita tinggali ini selalu berada dalam ancaman.

Baik ancaman internal seperti gempa bumi, gunung meletus, dll; atau ancaman eksternal seperti asteroid.

Menurut sebuah penelitian setahun yang lalu, ada asteroid raksasa akan menghantam Bumi pada 2135.

Baca Juga: Tak Banyak yang Tahu, Kota Inilah yang Target Pertama Bom Atom Amerika pada Perang Dunia II, Bukan Hiroshima

Asteroid berdiameter sekitar 500 meter tersebut diberi nama Bennu, dengan berat 87 juta ton (1.664 kali berat Titanic).

Jika sampai menghantam Bumi, bisa dipastikan malapetakan akan terjadi di Bumi.

Menyadari bahaya tersebut, para peneliti pun seolah berlomba dengan waktu untuk menemukan 'penangkal' agar asteroid Bennu tak sampai menghantam Bumi.

Salah satu lembaga yang sedang berupaya untuk mencari solusi terbaik menangkal asteroid Bennu adalah Badan Antariksa Amerika Serikat (NASA).

Ada banyak 'ide' penangkal.

Salah satu cara yang menjadi pilihan adalah penggunaan bom nuklir.

Bom nuklir tersebut diharapkan dapat menghancurkan atau sekadar membelokkan jalur dari asteroid tersebut.

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x