Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Di Warung Bakso Ini Orang Hafal Al Quran Gratis Makan Sepuasnya, Hafal 1 Juz Gratis 2 Mangkok

Khaerunisa - Rabu, 26 Juni 2019 | 17:23
Di Warung Bakso Ini Orang Hafal Al Quran Gratis Makan Sepuasnya, Hafal 1 Juz Gratis 2 Mangkok
Tribun Jatim/ Kukuh Kurniawan

Baca Juga: Sindir Galih Ginanjar yang Buka Aib Mantan Istri, Hotman Paris: Ngaca dan Sadar Level Apa!

"Kalau benar maka dapat bakso gratis," jelas pria asal Gresik yang pernah mengenyam pendidikan di sebuah pondok pesantren di wilayah Kudus, Jawa Tengah ini.

Bagaimana bisa seseorang yang berjualan sebagai ladang nafkah justru memberikan jualannya secara grais?

Ternyata alasan yang diungkapkan oleh Cak Imin sederhana saja.

Baca Juga: Beredar Foto Sampah Sengaja Dibuang ke Danau Toba, Camat Setempat: Bukan Aku yang Suruh

Semua itu dilakukan atas dasar rasa menghargai orang kerja keras seseorang.

"Saya lakukan sebagai bentuk menghargai seseorang yang telah niat dan bersungguh sungguh dalam menghapal Al Quran," ujarnya, Selasa (25/6/2019).

Ditanya apakah dia merasa rugi telah memberikan dagangannya secara grais, jawabannya pun membuat kita akan semakin kagum.

"Segala sesuatunya termasuk rejeki telah diatur oleh Allah SWT. Terbukti apa yang dilakukan ini membawa berkah hingga saya bisa membuka cabang lagi," jawabnya.

Baca Juga: Seorang Ayah Membanting Anaknya Sendiri Sampai Tewas, Diduga karena Kaget Mendengar Nominal Utang Sang Istri

Source : surabaya.tribunews.com

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x