"Dan tokek itu tak mau pergi, sehingga ia menelpon kami (polisi) untuk menyingkirkannya," ujarnya Meunglang.
Meunglang polisi yang memindahkan tokek itu melaporkan tidak ada yang terluka ketika menyingkirkan tokek itu, baik manusia ataupun kadal itu.
Polisi tersebut tidak merasa marah dengan panggilan tersebut, malah ia merasa lucu.
"Biasanya kami mendapatkan panggilan untuk menyingkirkan ular namun tokek, ini adalah pertama kalinya," kata Meunglang.
MenurutCoconuts Bangkok, fobia tokek sudah menyebar di masyarakat Thailand.
Mereka Percaya Bahwa tokek adalah mahkluk yang ganas dan beracun, mereka dipercaya dapat membunuh orang.
Namun sebenarnya tokek adalah hewan yang jinak, lucu, dan peliharaan yang sempurna bagi mereka yang alergi hewan berbulu.