"Pakkkk gemes bgt sihh hahahaha sehat terus ya pak!," tulis @ridingenthusiast.
Tak sedikit pula warganet yang menyorot kerapian Ishii usai menyantap makanan-makanan tersebut.
Beberapa dari mereka juga justru menyarankan Ishii untuk mencoba makanan Indonesia lain seperti nasi padang, rujak cingur, hingga indomie.
Seperti bagaimana sih potretMasafumi Ishii saat makan makanan Indonesia? Intip yuk, jangan sampai ngiler ya..
1. Soto Padang
2. Nasi Uduk Semur Daging
3. Sate Kambing