Follow Us

Pertama Kali dalam Sejarah, Penampakan Black Hole yang Misterius Berhasil diungkap Para Ilmuwan.

Nieko Octavi Septiana - Jumat, 12 April 2019 | 08:33
Pertama Kali dalam Sejarah, Penampakan Black Hole yang Misterius Berhasil diungkap Para Ilmuwan.
European Southern Observatory

Pertama Kali dalam Sejarah, Penampakan Black Hole yang Misterius Berhasil diungkap Para Ilmuwan.

Suar.ID - Selama bertahun-tahun manusia telah mengenal istilah black hole.

Suatu lubang hitam yang berada di galaksi dan diyakini dapat menyedot Bumi ke dalamnya.

Namun selama bertahun-tahun pula black hole menjadi salah satu misteri terbesar bagi manusia.

Tapi baru-baru ini, dunia digemparkan dengan sebuah foto yang disebut-sebut sebagai black hole, dan ini adalah pertama kalinya dalam sejarah black hole itu berhasil diabadikan.

Baca Juga : Mahasiswi Cantik Ditemukan Tewas Membusuk di Kosnya, Diduga Dibunuh Pacarnya

Baca Juga : Tak Perlu Khawatir Menjilat Jari Usai Bersantap, Cat Kuku Ini Bisa Dimakan Loh

Pertama dalam sejarah, foto penampakan black hole atau lubang hitam berhasil diabadikan oleh para ilmuwan.

Dikutip dari ABC News, Direktur Event Horizon Telescope (EHT), Shep Doeleman memperlihatkan foto lubang hitam atau black hole untuk kali pertama dalam konferensi pers yang diselenggarakan di Washington, D.C. pada Rabu (10/4/2019).

"Kita telah melihat, apa yang kita pikir tidak bisa kita lihat. KIta telah melihat dan memotret lubang hitam (black hole)," ungkapnya dalam acara tersebut.

Dalam unggahan resmi di Twitter EHT, dijelaskan jika para ilmuwan telah berhasil mendapatkan foto pertama black hole menggunakan EHT pengamatan pusat galaksi M87.

Editor : Nieko Octavi Septiana

Baca Lainnya

Latest