Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Pria yang Diduga Bunuh Diri di Pondok Indah Mal Sempat Ketahuan Sekuriti Sebelum Terjun ke Lantai Dasar

Masrurroh Ummu Kulsum - Selasa, 12 Maret 2019 | 07:59
Seorang pria jatuh dari lantai 3 Pondok Indah Mal 2, Senin (11/3/2019).
(KOMPAS.com/MUTIA FAUZIA)

Seorang pria jatuh dari lantai 3 Pondok Indah Mal 2, Senin (11/3/2019).

"Pertama dia coba dari lantai satu, sempat ketahuan sekuriti. Tidak berhasil karena celananya nyangkut," kata Amarullah.

"Terus dia coba lagi dari lantai dua. Jatuhnya kayak terjun bebas di depan SOGO. Berdarah semua, orang-orang kaget," tambahnya.

Baca Juga : China Memerintahkan Perusahaan Penerbangannya untuk Menangguhkan Penggunaan Pesawat Boeing 737 MAX

Baca Juga : Sikap Tegasnya Buat Luna Maya Patah Hati, Reino Barack Kini Yakin Ingin Bersama Syahrini Sampai Mati

Tetapi dari hasil rekaman CCTV, polisi menyebut korban jatuh dalam posisi telungkap dari lantai tiga.

Akibatnya korban menderita luka di bagian kepala dan kaki bagian kirinya.

"Polisi sudah melihat (rekaman) CCTV dan korban memang jatuh dalam posisi telungkup dari lantai tiga. Luka yang diderita di kepala dan kaki bagian kiri," ujar Telly.

Saat ini, keluarga korban juga sudah dihubungi oleh pihak kepolisian dan akan memindahkan jenazah ke Rumah Sakit Fatmawati, Cilandak, Jakarta Selatan.

"Kami akan hubungi pihak keluarga supaya dapat dilakukan penjemputan. (Korban) dibawa ke Rumah Sakit Fatmawati dulu," pungkasnya.

Baca Juga : Sikap Tegasnya Buat Luna Maya Patah Hati, Reino Barack Kini Yakin Ingin Bersama Syahrini Sampai Mati

Baca Juga : Anak Durhaka, Pria Ini Tega Bunuh Ibunya dan Menyatakan Tidak Menyesali Perbuatannya

Source : kompas Tribunjakarta

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x