Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Pria Ini Berencana Tuntut Orangtuanya Karena Lahirkan Dia ke Dunia Tanpa Izin

Masrurroh Ummu Kulsum - Senin, 04 Februari 2019 | 14:19
Ilustrasi bayi
Pixabay

Ilustrasi bayi

Baca Juga : Ramalan Roy Kiyoshi Tentang Hubungan BTP dan Puput Nastiti, Bisa Berpisah Bila Tak Kuat Hadapi Hal Ini

Gerakan kepunahan manusia

Samuel adalah pendukung gerakan 'bebas anak' yang sedang tumbuh di India. Kadang-kadang mereka menyebut diri sebagai Gerakan Kepunahan Manusia Sukarela (Voluntary Human Extinction Movement/VHEM).

Meski jumlahnya kecil, gerakan itu (yang sementara dijuluki sebagai 'berhenti melahirkan bayi' sampai mereka menemukan nama resminya) memiliki impian besar.

Impian mereka adalah untuk mendirikan organisasi tingkat nasional yang berubaya menyebarkan kehidupan bebas anak.

Di garis depan gerakan itu, ada Pratima Naik, seorang lulusan teknik yang berbasis di Bengaluru.

Seperti Samuel, Naik masih muda (28) dan berkomitmen untuk tidak pernah memiliki anak.

"Ini adalah gerakan yang sepenuhnya sukarela, tanpa kekerasan,

"Kami tidak ingin memaksakan kepercayaan kami pada siapa pun, tetapi lebih banyak orang perlu mempertimbangkan mengapa memiliki anak di dunia saat ini tidak benar," ujar Naik.

Naik menambahkan ada banyak alasan untuk orang-orang bergabung dengan gerakan itu.

Baca Juga : Ramalan Zodiak Hari Ini: Senin 4 Februari 2019, Peluang Bagus Hasilkan Uang Bagi Taurus!

Mulai tidak mengikuti tekanan masyarakat untuk bereproduksi, hingga mengurangi beban bumi karena semakin menipisnya sumber daya.

Source : theprint.in

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x