Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Curahan Hati Ibu Theis, Anggota Tim Lorentz yang Tewas Setelah Disandera dan Dibacok Anggota OPM

Moh. Habib Asyhad - Jumat, 21 Desember 2018 | 14:49
Foto terakhir Matheis Yosias Lasamahu dan ibunya.
Dok. Tabloid Nova

Foto terakhir Matheis Yosias Lasamahu dan ibunya.

Di telepon, menantu saya meminta saya saat itu juga ke Jakarta. Katanya, ada sesuatu yang mau dirembukkan.

Biarpun mereka tak berterus terang, tapi hati saya sudah tak enak.

Lutut saya lemas. "Pasti ada apa apa, karena ini tak biasa," pikir saya.

Anak-anak saya memang sebagian tinggal di Jakarta, di samping yang bersama saya di Bandung.

Meninggal sebagai pejuang

Bertiga dengan kakak Matheis, sckitar jam 5 sore, kami mencarter kendaraan ke Jakarta.

Tiba di rumah anak saya di Kebon Kelapa, Jakarta, sekitar jam 8 malam. Di sana sudah ramai orang. Termasuk saudara saya yang di Mabes ABRI.

Dia langsung merangkul saya. Lo, ada apa ini?

Terus dia bilang, "Tante, yang tabah, ya?" Orang-orang juga berkata, "Terima, ya, apa yang telah diatur Tuhan. Kita ke rumah sakit, yuk."

Ya, Tuhan. Di situlah saya langsung menjerit. Sirna sudah harapan saya melihat Theis pulang dengan selamat.

Baca Juga : Pengakuan Via Vallen Tentang Endorse Kosmetik Oplosan, Pernah Pakai Produknya untuk Diri Sendiri

Kami lalu ke RSPAD. Setelah menunggu sekian lama, jenazah pun tiba. Kami pun masuk.

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x