Ngaku Hamil Duluan, Ayu Ting Ting Terang-terangan Minta Tanggung Jawab Ivan Gunawan: Bandel Banget sih Lu!

Selasa, 07 Desember 2021 | 17:47
Instagram

Ivan Gunawan dimintai pertanggungjawaban Ayu Ting Ting saat hamil duluan.

Suar.ID -Ngaku Hamil Duluan, Ayu Ting Ting Terang-terangan Minta Tanggung Jawab Ivan Gunawan.

Ayu Ting Ting dalam sebuah momen pernah membongkar sosok yang diminta bertanggung jawab atas kehamilan Bilqis.

Putri Umi Kalsum tersebut memang sudah tak malu lagi membongkar cerita di balik kehamilan Ayu.

Masa lalu mantan istri Enji Baskoro itu bahkan sudah tak lagi dianggap sensitif.

Baca Juga: Lancang Tanya Soal Wanita Idaman, Ayu Ting Ting Langsung Disemprot Sosok Ini Seperti Cewek Murahan: Kesannya Kayak Ayu Lagi Nembang Abang

Soal perbincangannya itu, sempat ada dalam sebuah momen kala Ayu Ting Ting mengobrol dengan para sahabatnya.

Obrolan tersebut membocorkan, ternyata ada seorang pria yang dituju Ayu Ting Ting.

Masih teringat jelas di benak Ayu Ting Ting masa-masa awal kehamilannya dulu.

Baca Juga: Ayu Ting Ting Siap-siap Senasib dengan Rachel Vennya? Varian Omicron Sedang Menghantui, Janda Satu Anak Ini Malah Santai Keluyuran di Amerika Serikat!

Bahagia memiliki anak sudah pasti.

Namun di saat bersamaan, Ayu Ting Ting juga kudu menelan pil pahit.

Lantaran di masa kehamilannya, Ayu Ting Ting harus mengurus proses cerai dengan mantan suami, Enji Baskoro.

Kabarnya baru 20 hari menikah, sang biduan sudah ditalak cerai oleh mantan suami.

Tribun-Timur
Tribun-Timur

Ayu Ting Ting dan Enji Baskoro

Baca Juga: Nggak Ada Takutnya, Semua Berani Dilakukan demi Nonton Konser BTS! Ayu Ting Ting Terlihat Santai Keluyuran di Amerika Saat Covid-19 Varian Omicron Bikin Was-was Dunia

Mirisnya lagi, beredar gosip jika Ayu Ting Ting sempat menyembunyikan kehamilannya dari muka publik.

Ayu Ting Ting pernah mengakui, dirinya sempat sangat panik kala mengetahui kehamilan.

Agar tidak panik, Ayu Ting Ting pun mulai mencari cara dengan menghubungi orang-orang di sekitarnya.

Pengakuan Ayu Ting Ting ini dipicu kala membicarakan kehamilan Sandra Dewi.

Baca Juga: Amarah Ayu Ting Ting pada Nagita Slavina Dibongkar Sosok Ini, Sang Janda Anak Satu Disebut Terobsesi Ingin Seperti Istri Sultan Andara: Gue juga bisa Kayak Lu!

Ivan Gunawan kala itu justru mengalihkan pembicaraan pada Ayu Ting Ting.

"Kalau dulu reaksi pas tahu hamil gimana, Yu?," tanya Ivan Gunawan.

Ditanya begitu, Ayu Ting Ting langsung tertawa dan menuding sang desainer.

"Kan gue langsung nelepon lu waktu itu," beber Ayu Ting Ting.

Instagram @ivan_gunawan

Ayu Ting Ting dan Ivan Gunawan

Baca Juga: Begini Janji Ivan Gunawan Setelah Resmi Menikah Dengan Ayu Ting Ting, Bakal Ajak Sang Biduan Tinggal Di Rusia: Gue Yakin Kalau Hidup Sama Lu Pasti Bahagia

" 'A' gimana nih A'?', gitu," timpal Ruben Onsu.

Dalam obrolan itu, Ayu Ting Ting mengungkap, sosok yang dihubungi saat mengetahui diriinya hamil justru adalah Ivan Gunawan.

Kebenaran hal ini diakui oleh Ayu Ting Ting sendiri dalam acara Brownis di YouTube TRANS TV.

Sambil tertawa Ayu Ting Ting kemudian meluruskan ucapan Ruben Onsu.

Baca Juga: Dilepeh dan Hampir Diboikot di Tanah Air Lantaran Dituding Kebanyakan Gimmick, Ayu Ting Ting Justru Dapat Pujian dan Sanjungan Netizen Luar Negeri!

Pelantun lagu 'Alamat Palsu' ini menjelaskan, saat itu ia mengklarifikasi pada Ivan Gunawan, Enji adalah ayah dari bayi di kandungannya.

Bahkan sebelum ia minta pertanggungjawaban Enji, Ayu lebih dulu mengabari Ivan Gunawan.

Kabarnya, posisi Ayu Ting Ting saat itu sudah dalam proses cerai dengan sang mantan suami.

Baca Juga: BERITA TERPOPULER: Sudah Nggak Sanggup, Ayu Ting Ting Mau Boyong Anak Ke Luar Negeri | Lihat Mobil Goyang, Pria Ini Syok Ternyata Istrinya Yang Bikin Onar

"Enggak, bukan gitu, gini 'gimana nih A', emangnya dia bapaknya', Tinggal ketok palu," jelas Ayu Ting Ting.

Ivan Gunawan langsung mengomeli Ayu Ting Ting saat menerima panggilan telepon tersebut.

"'Makanya, lu kalau gua bilangin, ngerti lu!"

"Bandel banget sih lu!'," keluh Ivan Gunawan.

Tag

Editor : Ervananto Ekadilla

Sumber YouTube Trans TV Official