Disindir Netizen Sebagai Youtuber Kasar Hingga Lempar Hewan Peliharaanya ke Karyawan, Begini Pengakuan Panji Petualang: Besok Kalian Semua Naik Gaji Gank!

Kamis, 16 April 2020 | 15:30
Instagram/panjipetualang_real

Disindir Netizen Sebagai Youtuber Kasar Hingga Lempar Hewan Peliharaanya ke Karyawan, Begini Pengakuan Panji Petualang: Besok Kalian Semua Naik Gaji Gank!

Suar.ID -Beberapa waktu lalu nama Panji Petualang menjadi ramai dibicarakan di media sosial.

Namanya ramai bukan karena videonya, namun ini dikarenakan perilakunya.

Ya, perilaku Panji Petualang ini sempat dinilai kurang baik terhadap karyawannya.

Hal ini berawal saat sebuah cuitan Twitter yang menerangkan perilaku seorang Youtuber.

Baca Juga: Anaknya yang Bintang Sinetron Ganteng Terciduk Polisi sedang Gunakan Narkoba, Sang Ibunda Malah Bilang Begini

Dalam cuitan ini, tertulis kalau ada seorang Youtuber dengan jutaan subscriber bertindak kasar kepada karyawannya.

Bahkan menurut cuitan ini, sang Youtuber ini sampai tega melemparkan peliharaannya sendiri ke pagawainya.

Namun dalam cuitan tersebut tak menjelaskan dengan jelas siapa Youtuber yang dimaksud.

Baca Juga: Sebelum Meninggal Dunia, Sosok Ini Ternyata Sempat Bongkar Kisah Cinta Ariel NOAH dan Luna Maya: Asmara Keduanya Tak Akan Pernah Padam, Benar-benar Cinta!

Meski begitu, cuitan ini malah banyak dikaitkan dengan Panji Petualang.

Tribun News

Temu kangen Panji Petualang dengan Garaga setelah 2 bulan berpisah

Melihat hal ini Panji Petualang ini pun sampai harus menulis status di Instagram pribadinya.

Karena hal tersebut, nama Panji Petualang ini pun masuk dalam tranding di Twitter.

Baca Juga: Tertutupi oleh Hebohnya Wabah Corona, Kasus Demam Berdarah di Indonesia Meningkat Tajam, Korban Meninggalnya juga tak Kalah Banyak!

"Ada satu youtuber channelnya gede gamain2 jutaan subs.

Udah kontennya bbrp fake, eh orangnya juga fake, turn over crewnya tinggi.

Yaiyalah mana betah dikit2 dianjing2, dipukulin,

prnh sampe ada crew yg dilempar peliharaannya tu org." begitu bunyi cuitannya.

Baca Juga: Berkah di Tengah Pandemi Corona, Akhirnya Presiden Jokowi Perintahkan Jajaran Kabinetnya untuk Mempercepat Program yang telah Ditunggu Pengusaha UMKM: Jangan Menunggu Tutup baru Kita Bergerak!

Panji Petualang pun sempat mengunggah tangkap layar cuitan tersebut melalui Instagramnya.

Ia pun nampak menanggapi cuitan tersebut dengan santai.

instagram.com/panjipetualang_real
instagram.com/panjipetualang_real

Panji Petualang

Panji Petualang pun malah sedikit berkelakar tentang dirinya dan karyawannya.

Baca Juga: Demi Bahu-membahu Hadapi Wabah Virus Corona, Dokter Ini terus Bekerja tanpa Lelah walau sedang Hamil Tua

"Ouh.. ini yg jadi trending di twit

Kalopun ini di arahkan ke saya, ya saya terima sebaik2nya saja..

berarti kesejahteraan @kavaabdulaziz @alprihp @veraamandas @winda.septi17 @faizal_lukman @yusufts_ @aprinda_alsudhais Harus lebih di perhatikan lagi besok kalian semua naek gaji Gank,"tulisnya, Rabu (15/4).

Kemudian Panji Petualang pun sempat menceritkan sedikit mengenai karyawan lamanya yang tak lagi bekerja dengannya.

Baca Juga: Mengagumkan, Negara-negara dengan Respon Terbaik terhadap Virus Corona ternyata yang Dipimpin oleh Para Wanita! Ternyata Ini Resep Mereka

Ia mengungkapkan kalau saat ini karyawan lamanya ini sudah sibuk dengan kehidupan masing-masing.

Selain itu, Panji Petualang juga sempat merasa heran dengan munculnya cuitan tersebut.

Apalagi tak sedikit warganet yang berspekulasi mengenai sosok Youtuber yang dimaksud oleh cuitan tersebut.

Baca Juga: Gara-gara Ada Satpam yang Positif Virus Corona Mudik dan Bagi-bagi Nasi di Masa Isolasi, Warga Desa Ini Mau tidak Mau Harus Lakukan Ini!

"Ya ampuuun Ono2 Ae nettizen

Kemana karyawan lama? Ya mereka dengan kesibukannya sendiri2 lah

Masa orang keluar mesti saya paksa buat stay

selebihnya silahkan nilai sendiri yak,"tulis Panji Petualang.

Baca Juga: Bakal Berbeda dari Tahun-tahun sebelumnya, Inilah Anjuran MUI dalam Melaksanakan Ibadah Puasa di Bulan Suci Ramadan di Tengah Pandemi Corona agar tetap Aman

Tag

Editor : Aditya Eriza Fahmi