Suar.ID -BLT PKH 2023 Cair Jelang Ramadhan, Lumayan 3 Juta.
Bantuan Langsung Tunai (BLT) akan disalurkan melalui skema dan ketentuan yang sudah ada.
Sehingga, sesuai dengan jadwal BLT 2023, akan cair bulan Ramadhan ini.
Nantinya, skema pencairan BLT 2023 ini masih menggunakan skema seperti tahun sebelumnya.
Pasalnya, ada beberapa bansos 2023 yang merupakan program lanjutan.
Dana bansos BLT 2023 ini nantinya bisa berasal dari Kemensos, maupun Pemerintah Daerah.
Dana Bansos BLT 2023 bersumber dari APBN maupun APBD.
Acuan pemberian bansos BLT 2023 ini terdaftar dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).
DTKS sendiri merupakan basis data yang digunakan oleh Kemensos untuk menetapkanterkait keluarga tertentu yang layak menerima bansos BLT 2023 atau tidak.
Pada2023, Kemensos telah mengalokasikan anggaran sebesar Rp 28,7 triliun untuk mendanai bansos BLT 2023.
Total tahun anggaran 2023 Kemensos mencapai Rp 78 triliun.