Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Segera Dibuka Pendaftaran CPNS 2023, Ini Kisi-kisi Soalnya

Ervananto Ekadilla - Selasa, 28 Februari 2023 | 15:06
Segera Dibuka Pendaftaran CPNS 2023, Ini Kisi-kisi Soalnya
Dok. Tribun Toraja

Segera Dibuka Pendaftaran CPNS 2023, Ini Kisi-kisi Soalnya

TWK bertujuan untuk mengukur atau menilai peserta CPNS 2023 dari penguasaan pengetahuan dan kemampuan dalam mengimplementasikan 4 nilai, yaitu:

- Nasionalisme

Agar mampu mewujudkan kepentingan Nasional, melalui cita-cita dan tujuan yang sama.

- Integritas

Agar mampu menunjukkan sifat atau keadaan dengan menjunjung tinggi kejujuran, ketangguhan, dan satu-kesatuan.

- Bela Negara

Agar mampu berperan aktif untuk mempertahankan eksistensi bangsa.

- Pilar Negara

Agar mampu membentuk karakter positif melalui pemahaman dan pengamalan nilai Pancasila dan UUD 1945.

- Bahasa Indonesia

Agar mampu menggunakan Bahasa Indonesia sebagai Bahasa kesatuan.

2. Tes Intelegensi Umum (TIU)

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x