Follow Us

Siap-siap Pendaftaran CPNS 2023 Segera Dibuka, Simak Kisi-kisi Soalnya

Rahma Imanina Hasfi - Selasa, 21 Februari 2023 | 19:05
Kisi-kisi soal seleksi CPNS 2023
kompas.com/ Junaedi

Kisi-kisi soal seleksi CPNS 2023

b) Kemampuan Verbal, seperti:

Analogi, agar mengukur kemampuan peserta CPNS 2023 dalam bernalar melalui perbandingan dua konsep kata yang memiliki hubungan tertentu, kemudian menggunakan konsep hubungan tersebut pada situasi yang lain;

Silogisme, bertujuan untuk mengukur kemampuan peserta CPNS 2023 untuk menarik kesimpulan dari dua pernyataan yang diberikan; dan

Analisis, untuk mengukur kemampuan peserta CPNS 2023 untuk menganalisis informasi yang diberikan dan menarik kesimpulan.

c) Kemampuan Numerik, seperti:

- Berhitung, untuk mengukur kemampuan para peserta menghitung sederhana.

- Deret angka, untuk mengukur kemampuan peserta CPNS 2023 dalam melihat pola hubungan angka-angka.

- Perbandingan kuantitatif, yang bertujuan untuk mengukur kemampuan peserta CPNS 2023 untuk menarik kesimpulan berdasarkan dua data kuantitatif.

- Soal cerita, yang bertujuan untuk mengukur kemampuan individu untuk melakukan analisis kuantitatif dari informasi yang diberikan.

3. Tes Karakteristik Pribadi (TKP)

CPNS 2023 untuk Tes Karakteristik Pribadi (TKP) menjadi salah tes psikologi yang meneliti soal jenis dan karakter kepribadian para peserta CPNS 2023 dari banyak aspek, baik itu aspek kognitif dan emosi.

Untuk kisi-kisi materi soal TKP CPNS 2023 meliputi:

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular