Follow Us

Jadwal Kapal Pelni Kupang-Waingapu Januari 2023 Dengan KM Awu, Bisa Nikmati Liburan Di Kampung Raja Prailiu

Ervananto Ekadilla - Jumat, 06 Januari 2023 | 13:04
Jadwal Kapal Pelni Kupang Waingapu Januari 2023 Dengan KM Awu, Bisa Nikmati Liburan Di Kampung Raja Prailiu.
Facebook Pelayaran Nasional Indonesia

Jadwal Kapal Pelni Kupang Waingapu Januari 2023 Dengan KM Awu, Bisa Nikmati Liburan Di Kampung Raja Prailiu.

Proses pembuatannya dilakukan secara manual oleh perempuan Prailiu.

Kampung Adat Prailiu tidak tertutup untuk umum.

Banyak wisatawan asing maupun dalam negeri yang kerap mengunjungi wilayah ini.

Itulah sebabnya, penduduk lokal sangat terbuka dan ramah kepada para orang luar yang berkunjung ke wilayahnya.

Ada tradisi unik yang dilakukan warga Prailiu saat menyambut wisatawan, yakni memberikan daun sirih untuk dimakan.

Sebagai pendatang, sebaiknya Anda menerima tanda selamat datang dari mereka ini.

Namun jika memang harus menolak, lakukan dengan sopan.

Berikut Jadwal Kapal Pelni yang masuk ke NTT pada Januari 2023, termasuk rute Kupang Waingapu:

1. Kapal Pelni KM Awu Tanggal 6 Januari 2023 berangkat dari Pelabuhan Tenau Kupang menuju Ende-Waingapu-Bima-Bali-Surabaya-Kumai.

2. Kapal Pelni KM Lambelu Tanggal 6 Januari 2023 dari Kupang menuju Lewoleba-Larantuka-Maumere-Makassar-Pare Pare-Balikpapan-Tarakan dan Nunukan.

Baca Juga: Jadwal Kapal Pelni Makassar-Baubau Januari 2023 Dengan KM Tidar, Bisa Nikmati Liburan di Pantai Kamali

Source : National Geographic, pelni.co.id

Editor : Suar

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular