"Setiap panggung memang akan ada atraksi-atraksi, namanya juga nge-band musisi, berawal dari metal kita, kan," terang Widy Vierratale.
Menurutnya, aksi ini baru viral karena kini sudah banyak medsos yang bisa dengan mudah diakses.
"Sekarang bedanya banyak sosmed aja ya, dulu kan nggak."
"Sebenarnya hal yang kayak gitu, sudah biasa, buat orang-orang lama udah hal yang biasa," tambahnya.
Baca Juga: Nekat Buka Baju Di Atas Panggung, Widy Vierratale Terancam Penjara