Follow Us

5 Arti Kedutan Bibir Atas Tengah Menurut Primbon Jawa, Pertanda Baik Kah?

Aditya Eriza Fahmi - Kamis, 22 Juni 2023 | 10:32
ilustrasi - Simak, inilah 5 arti kedutan bibir atas tengah menurut Primbon Jawa, benarkah malah jadi pertanda baik?
freepik.com

ilustrasi - Simak, inilah 5 arti kedutan bibir atas tengah menurut Primbon Jawa, benarkah malah jadi pertanda baik?

Suar.ID - Berikut ini 5 arti kedutan bibir atas tengah menurut Primbon Jawa, benarkah jadi pertanda baik?

Masih banyak yang percaya kalau kedutan ini memiliki pertanda atau makna tertentu.

Ini karena dalam Primbon Jawa, kedutan ini jadi cara alam berkomunikasi dan berkaitan dengan masa depan.

Kali ini Kami membahas arti kedutan bibir atas tengah.

Pertanda apakah ini?

Arti Kedutan Bibir Atas Tengah

Melansir dari berbagai sumber, berikut ini 5 arti kedutan bibir atas tengah menurut Primbon Jawa.

1. Pertanda kenaikan gaji atau jabatan

Berbahagialah Anda yang alami kedutan pada bagian ini.

Kedutan ini pasalnya malah jadi sebuah pertanda baik.

Anda yang alami kedutan ini akan mendapatkan kabar baik soal kenaikan gaji ataupun jabatan.

2. Pertanda mendapatkan rejeki tak terduga

Ilustrasi mendapat rejeki tak terduga
Pexels.com

Ilustrasi mendapat rejeki tak terduga

Kedutan pada bagian ini pun masih memiliki pertanda baik lainnya.

Menurut Primbon Jawa, kedutan ini juga jadi pertanda baik soal rejeki.

Editor : Aditya Eriza Fahmi

Baca Lainnya

Latest