Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Cara Agar Makanan Menjadi Berkah, Bagaimana Bacaan Doa Setelah Makan?

Rizki Dewi Ayu - Sabtu, 17 September 2022 | 13:00
Bacaan doa setelah makan agar makanan tak ikut dimakan setan
SHUTTERSTOCK/Odua Images

Bacaan doa setelah makan agar makanan tak ikut dimakan setan

Lalu, bagaimanakah bacaan doa setelah makan?

Rasulullah SAW mengajarkan apabila umat muslim selesai makan hendaknya membaca 'Alhamdulillah'.

Namun, ada juga bacaan doa sesudah makan lengkap dengan latin dan terjemahan seperti berikut ini.

Doa Setelah Makan

اَلْحَمْدُ ِللهِ الَّذِىْ اَطْعَمَنَا وَسَقَانَا وَجَعَلَنَا مُسْلِمِيْنَ

Alhamdulillahilladzi ath-amanaa wa saqoonaa wa ja'alanaa minal muslimiin

Artinya: "Segala puji bagi Allah yang memberikan makan dan minum kepada kami. Dan Menjadikan kami orang Islam."

Baca Juga: Apa yang Dibaca Agar Orang Tua Selalu Sehat dan Panjang Umur? Bacalah Bacaan Doa Untuk Kedua Orang Tua Ini Tiap Selesai Sholat

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x