Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Sudah Seharian Mencari Tak Juga Ditemukan? Coba Bacaan Doa Setelah Sholat Wajib Saat Kehilangan Barang, InsyaAllah Bisa Segera Diberi Petunjuk

Aditya Eriza Fahmi - Minggu, 11 September 2022 | 11:03
Ilustrasi doa - Simak bacaan doa setelah sholat wajib saat kehilangan barang, InsyaAllah seger diberi petunjuk dan bisa segera ditemukan.
Pexels.com

Ilustrasi doa - Simak bacaan doa setelah sholat wajib saat kehilangan barang, InsyaAllah seger diberi petunjuk dan bisa segera ditemukan.

Suar.ID - Berikut ini bacaan doa setelah sholat wajib saat kehilangan barang, semoga nantinya bisa segera ditemukan.

Bagi seorang muslim, ada berbagai bacaan doayang bisa dipanjatkan setelah sholat wajib.

Salah satunya yaitu bacaan doa setelah sholat wajib saat kehilangan barang.

Lalu bagaimanakah bacaan doa setelah sholat wajib saatkehilangan barang ini?

Untuk diketahui, doa setelah sholat wajib ini sangatlah dianjurkan.

Pasalnya, waktu setelah sholat wajib inilah waktu yang mustajab untuk berdoa.

Apalagi bagi mereka yang sedang dilanda cobaan.

Ada sebaiknya bersabar dan tak henti meminta pertolongan dari Allah SWT.

Salah satu cobaan yang dilanda ini yaitu kehilangan sesuatu.

Dilansir dari berbagai sumber berikut ini bacaan doa kehilangan barang setelah sholat wajib.

Bacaan doa mencari barang yang hilang

Ilustrasi doa
pinterest

Ilustrasi doa

اَللّٰهُمَّ يَا جَامِعَ النَّاسِ لِيَوْمٍ لَا رَيْبَ فِيْهِ اِجْمَعْ بَيْنِيْ وَبَيْنَ ضَالَّتِيْ فِيْ خَيْرٍ وَعَافِيَةٍ

Allahumma yaa jaami'an naasi liyaumin laa raiba fiih, ijma' bainii wa baina dlaallatii fii khairin wa 'aafiyah

Artinya:

"Wahai Tuhanku, wahai Tuhan yang mengumpulkan semua manusia di hari yang tiada ragu lagi padanya. Pertemukan aku dan barangku yang hilang dengan kebaikan dan 'afiyah,"

Soa kehilangan barang

اَللّٰهُمَّ يَارِبِّ الضَّآلَّةِ وَيَاهَادِيًا مِنَ الضَّلاَلَةِ رُدَّ ضَآ لَّتِىْ

Allaahumma ya rabbadl dloollati wa yaa haadiyan minadl dlolaalati rudda dloollati

Artinya :

"Ya Allah Tuhan dari sesuatu yang hilang, ya Tuhan yang memberikan petunjuk dari kesesatan, kembalikanlah barangku yang hilang."

Meski sudah mencari dan membaca doa ini namun tak juga ditemukan, ada baiknya coba untuk ikhlaskan barang tersebut.

Ilustrasi Ikhlas
pexels

Ilustrasi Ikhlas

Dengan ikhlas, nantinya Allah SWT mengganti barang tersebut jadi yang lebih baik.

Pasalnya, di balik kehilangan barang ini tentu jadi hikmah tersendiri bagi mereka yang mengalaminya.

Baca Juga: Menghindari Godaan Setan Yang Berkeliaran, Bagaimana Bacaan Doa Setelah Berhubungan Badan?

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x