Nagita Slavina yang dipojokkan seperti itu langsung mati kutu.
Ekspresi Nagita Slavina yang tak bisa melawan, membuat sejumlah karyawannya terbahak-bahak.
"Apa, Nggak ya!" seru Nagita Slavina membela diri.
Tak hanya itu, menurut Merry, kaki Nagita Slavina yang suka menggunakan sepatu-sepatu mahal itu juga ternyata bau.
"Ternyata kaki Mama bau juga ya A' (Rafathar)," kata Merry.
Pengakuan para kru ini membuat Nagita Slavina langsung mati kutu.