"Kedua, cinta sama anaknya, pasti dong."
"Lalu yang ketiga, harus responsible dan reliable," kata wanita berusia 29 tahun itu dalam obrolannya bersama Grace Tahir.
Ternyata Kevin Sanjaya sudah memenuhi tiga syarat dan kriteria tersebut.
Hal yang ditunjukkan lewat diterimanya lamaran Kevin Sanjaya oleh Valencia Tanoesoedibjo.