Suar.ID - Tiap manusia pasti ingin memiliki rezeki yang lancar. Agar rezekinya lancar dianjurkan untuk membaca doa agar rezeki lancar.
Bacaan doa agar rezeki lancar dianjurkan dibaca sebelum berangkat bekerja atau ke luar rumah.
Dengan membaca bacaan doa agar rezeki lancar, diharapkan rezeki menjadi lancar sehingga apa yang diinginkan tercapai.
Bacaan doa rezeki lancar ini untuk meminta agar rezeki kita selalu melimpah, berkah dan halal.
Adapun, membaca doa rezeki lancar juga harus diiringi dengan usaha dan ikhtiar yang maksimal.
Doa Agar Rezeki Lancar dan Melimpah
1. Doa rezeki Lancar oleh Ibnu Umar RA
بِسْمِ اللهِ عَلَى نَفْسِي وَمَالِي وَدِيْنِيْ. اَللَّهُمَّ رَضِّنِيْ بِقَضَائِكَ، وَبَارِكْ لِيْ فِيْمَا قُدِّرَ لِيْ حَتَّى لَا أُحِبَّ تَعْجِيْلَ مَا أَخَّرْتَ وَلَا تَأْخِيْرَ مَا عَجَّلْتَBismillâhi ‘ala nafsî wa mâlî wa dînî. Allâhumma radhdhinî bi qadhâ’ika, wa bârik lî fîmâ quddira lî hattâ lâ uhibba ta‘jîla mâ akhkharta, wa lâ ta’khîra mâ ‘ajjalta.
Artinya:
"Dengan nama Allah yang menguasai diri, harta, dan agamaku. Tuhanku, kondisikan batinku agar rela menerima ketentuan-Mu. Berkatilah aku pada semua yang ditakdirkan untukku sehingga aku enggan menyegerakan apa yang Kau tunda dan enggan menunda apa yang Kau segerakan"
Halaman Selanjutnya
2. Doa Rezeki Lancar dari Surat Al Maidah ayat 114Editor : Suar
Baca Lainnya
PROMOTED CONTENT
Latest