Nathalie sendiri terlihat begitu gemas dengan tingkah lucu sang putra.
Ia pun segera buat video momen Adzam yang lucu bermain bersama rekan di sampingnya.
Kala Adzam ini bermain, Nathalie berikan pesan yang mendalam pada putranya.

Nathalie Holscher dan Adzam
Ia berpesan agar putranya ini saat sudah dewasa bisa setiap pada wanita.
"Anak ganteng anak pinter, harus setia ya nanti ya sama cewek kalo udah gede ya," ujar NathalieHolscher pada Adzam.
Selanjutnya, Nathalie langsung doakan anaknya ini agar bisa jadi anak yang berbakti pada orangtua.
"aamiin jadi anak soleh, anak berbakti sama orang tua," lanjutnya.
Sebelumnya, muncul isu perselingkuhan Sule saat unggahan nathalie yang menyindir suaminya.
Isu ini sendiri mulai terendus setelah Nathalie ini gugat cerai Sule.
Hal ini pun diketahui lewat postingan sebuah akun Instagram @danunyinyir9reborn999.
Dalam postingan ini nampak mengunggah ulang Insta Story Nathalie.