Aurel kemudian ungkap keberadaan TV di kamarnya.
Usut punya usut, hal ini nyataya berkaitan dengan kebiasaan Atta sebelum tidur.

Saat Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah terkejut melihat kemegahan rumah Ruben Onsu.
Rupanya YouTuber ini tak bisa tidur kalau tak dengar suara televisi.
"Kalau ini (Atta), kalauenggakada TV,enggakbisa.
"Harus ada suara TV," kata Aurel.
"Kalau tidur?" tanya Betrand Peto anak angkat Ruben Onsu tak percaya.
"Iya," tegas Aurel.
Tak cuma sekedar menonton TV, Atta ini juga setel TV dengan volume kencang agar bisa cepat terlelap.
"Dulu, sebelum ada Ameena, kalau nonton TV tuh suaranya sampai 70.
"Udah kayak nonton bioskop," kata Aurel.
"Bisa tiduruncleitu?" tanya Betrand Peto lagi.