Dari layar ponsel Celine terlihat Maurro Ricci tersenyum usai melihat wajah Marshel Widianto.
“Haiii,“ sapa Marshel mencoba mengakrabkan diri dengan Mauro.
"Hai, how are you?," jawab Maurro Ricci.
Marshel lantas mengatakan kabarnya baik-baik saja.
“Yes, I'm fine, our fine," tutur Marshel.
Setelah bercerai dari aktor blasteran Stefan William, Celine Evangelista kini dikabarkan sedang dekat dengan Marshel Widianto.
Semakin hari, keseriusan keduanya semakin nampak.
Bahkan, kini Celine Evangelista sudah tak ragu lagi untuk memperkenalkan Marshel Widianto kepada orangtuanya.