Ia juga mengunggah beberapa bunga cantik tersebut satu per satu, saking senangnya.
Tak tanggung-tanggung, Ayu Ting Ting mengungkap rasa sayang kepada pengirim buket bunga tersebut dalam tulisan Korea.
Ayu Ting Ting girang dapat buket bunga
"I love you so much," ujar Ayu Ting Ting.
Rupanya, buket bunga yang diterima Ayu Ting Ting itu adalah pemberian para penggemar sang biduan.
Ayu Ting Ting mendapat buket bunga dari Aytinglicious yang tinggal di Yogyakarta.
Penggemar Ayu Ting Ting juga menuliskan beberapa dukungan untuk sang idola yang kariernya terus bersinar itu.
"Dear Ayu Ting Ting, we are Aytinglicious, we love Ayu Ting Ting. from @aytinglicious_jogjakarta," ungkap fans Ayu Ting Ting.
Buket bunga dari fans Ayu Ting Ting
Dari unggahan tersebut, netizen ikut berbahagia melihat Ayu Ting Ting hingga banyak yang memuji kecantikan sang biduan.
"Sehat selalu teteh," ucap @spesialis_kehami*****.
"Cntik bngettt," tambah @munira.****.