Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Lamar Kekasih dengan Emas Segambreng dan Uang Tunai Ratusan Juta, Terungkap Fakta Mengejutkan Calon Pengantin Ini yang Bikin Satu Dunia Heboh

Rahma Imanina Hasfi - Sabtu, 14 Mei 2022 | 05:32
Ilustrasi pengantin pria.
Unsplash

Ilustrasi pengantin pria.

Suar.ID - Pada Senin (9/5/2022) lalu, masyarakat Thailand dikejutkan dengan upacara pernikahan yang dilakukan oleh pasangan pengantin berusia 29 tahun.

Pasangan pengantin baru itu ramai diperbincangkan bukan hanya karena jumlah hadiah yang diberikan pengantin pria kepada pengantin wanitanya.

Namun, juga karena fakta mengejutkan di balik pernikahan tersebut.

Dikutip dari berita eva.vn pada Rabu (11/5/2022), pengantin pria Thanya Jiewsai beserta keluarganya datang membawa seserahan ke rumah pengantin putri dengan setelan yang sederhana.

Tak hanya itu, ia juga membawa buah pinang dan beberapa hadiah lain untuk pengantin wanita beserta keluarganya.

Diketahui Thanya Jiewsai juga memberikan istrinya, Surat Thani hadiah berupa uang tunai sebesar 600.000 bath atau setara dengan Rp 252 juta.

Beberapa perhiasan emas dan cincin berlian juga tak luput ia berikan kepada sang wanita.

Terlihat sekali jika pengantin pria itu sangat kaya dan juga memanjakan istrinya.

Lalu, apakah itu saja yang membuat berita pernikahan ini mendapat perhatian publik?

Momen pernikahan pasangan pengantin viral di Thailand. 
Eva.vn

Momen pernikahan pasangan pengantin viral di Thailand. 

Ternyata, ini adalah pernikahan pasangan sesama jenis atau lebih tepatnya pernikahan pasangan lesbian.

Thanya Jiewsai merupakan seorang wanita yang berubah menjadi pria sebelum menikah.

Source : Eva.vn

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x