Diketahui, rumah Ivan Fadilla di Bogor ini pun nampak sangat nyaman dan memiliki banyak tanaman yang rindang.
Beginilah penampilan rumah mewah Ivan Fadilla ini.
1. Tampilan luar
Bagian depan rumah Ivan Fadilla
Inilah penampilan luar rumah Ivan Fadilla di Bogor.
Luar rumah Ivan Fadilla in nampak sangatlah asri dan nyaman.
Di balik pagar hitam dan putih ini, rumah Ivan pun dihiasi aneka tanaman hijau yang rindang dan terawat.
Tak cuma itu, di satu sisi terdapat area parkir mobil yang berukuran cukup besar.
Selain itu di area teras pun terdapat kursi untuk santai.
2. Ruang tamu
Ruang tamu rumah Ivan Fadilla
Kendati tak terlalu besar, ruang tamu di rumah Ivan ini nampak begitu nyaman.