Roy Kiyoshi lantas mencoba untuk menanyakan perasaan Olla saat itu.
Tentunya, keputusan untuk bercerai bukanlah hal yang sepele dan bisa dipermainkan begitu saja
"Mami (Olla) sudah enggak bahagia, ya?" tanya Roy.
"Happy enggak, ya? (tertawa) I'm happy with myself now. Kalau untuk relationship, aku rasa dia (Aufar) juga lagi happy sama dirinya sendiri sekarang," jawabOlla.
Kepada Roy, Olla Ramlan juga melihat bahwa saat itu Aufar Hutapea juga tengah bahagia dengan dirinya sendiri saat itu.