Ini berbeda dengan pakaian resmi yang kerap digunakannya saat berperan sebagai anggota DPR RI.
Kali ini, Mulan tampil lebih santai menggunakan kemeja putih serta celana jeans bergaya anak muda.
“Bismillahirrahmanirrahim.
Wow, hasil jepretan kamera tustel punya @cak_frod ini,
Sayang banget kalo ga diposting.
Kayak balik ke jaman baheula, nyakk nostalgia pisan.
Nuhuunn Fraudyyy,” tulis Mulan.
Penampilan berbeda Mulan itu pun kemudian ramai menuai pujian warganet.
Bahkan, mendapat tanda suka dari biduan Ayu Ting Ting.