Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Tangis Mulan Jameela Pecah, Ungkap Penyesalan Terbesar dalam Hidup: Harusnya Saya yang Minta Maaf

Ervananto Ekadilla - Minggu, 27 Februari 2022 | 16:33
Mulan Jameela ungkap penyesalan terbesarnya.
Warta Kota

Mulan Jameela ungkap penyesalan terbesarnya.

"Akhirnya aku ke Bandung untuk kuliah,"

"Habis itu nikah, baru ketemu lagi 2005, sama ibu satu rumah."

"Jadi aku bawa mama ke Jakarta, sampai mama meninggal," tutur Mulan Jameela.

Mulan mengungkap, dirinya satu-satunya anak yang paling dekat dengan sang ibu hingga sering diikuti kemana pun.

Mulan Jameela menangis
Kolase Pesbukers

Mulan Jameela menangis

"Jadi kalau nanya kedekatan aku sama mama, bisa dibayangin, anak mama itu banyak."

"Tapi, cuman aku yang diikutin sama mama," tambahnya.

Bagi Mulan Jameela, sang ibu adalah sosok perempuan yang sangat kuat melebihi dirinya.

Cacian haters hingga gosip miring yang dilaluinya belum bisa melebihi sosok ibunya sebagai perempuan paling kuat.

Bahkan, Mulan Jameela menjadikan sosok ibunya sebagai perempuan idola.

Tak hanya kuat, Mulan Jameela melihat ibunya sosok perempuan yang sangat menghargai suami.

"Dia perempuan yang pekerja keras, tapi selalu menghargai suami."

Source : Youtube

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x