Bila sebelumnya Kezia Toemion dan Aditya Trihatmodjo cuma rayakan valentine berdua, kini dengan kehadiran sang buah hati, Kelly buat perayaan kian ramai.
Ini tentu karena Kelly yang tumbuh makin besar, jadi gadis mungil ini pun bisa ikut merasakan apa itu hari valentine.