Dari model, Angela Lorenza kemudian adi presenter dan bintang iklan.
Menariknya lagi, ia berhasil mengangkat perekonomian keluarga denganmerambah sebagai bintang iklan model Brand Ambassador beberapa produk ternama.
Tak hanya itu, ia juga sukses menjadi YouTuber game dan selebgram.
Dilansir dari akuninstagramnya @elizabethangelalorenza, artis berdarah Chinese-Arab ini memiliki followers mencapai 1,4 juta.
Followers yang banyak tak membuat dirinya hanya menampilkan foto lekuk tubuhnya saja, namun, ia memanfaatkan kesempatan tersebut dengan membuka endorse.
Pastinya, menambah pundi-pundi rupiah artis cantik ini. (Egista/GridHot)