Gisel dan Wijin di Momen Spesial
Sebelumnya, Wijin bagikan momen makan malam romantis di hari ulang tahun Gisel di Instagram.
Mantan istri Gading Marten ini pun turun abadikan momen yang dipostingnya di Instagram.
Karena itulah publik menduga kalau pasangan ini sedang melakukan proses lamaran.
"Ini adalah air mata kebahagiaan. Sangat indah saat mengetahui ada banyak keluarga dan teman-teman yang menyayangimu dan selalu ada untukmu, tak peduli apapun yang terjadi," tulisGiseldi Instagram.
"Ini adalah (momen) terbaik yang pernah ada," lanjutnya.
Gisel kembali diperiksa terkait video asusilanya
Pada Jumat (10/12) Gisel kembali hadir di Polda Metro Jaya.
Kali ini kedatangan Gisel ini untuk dimintai keterangan tambahan terkait kasus video asusila bersama Michael Yukinobu alias Nobu.
Melansir dariGrid.ID, Gisel yang kala itu hadir bersama kuasa hukumnya, Sandy Arifin nampak mengenakan dress berwarna putih.