Suar.ID - Keberadaan tikus di rumah tentu membuat sang pemilik rumah menjadi kesal.
Pasalnya, tikus ini sering kali mengacak-acak rumah untuk mencari makan.
Untuk itu, orang-orang pun mencari berbagai cara untuk mengatasi tikus di rumah ini.
Seperti yang diketahui, tikus ini tak cuma mengacak-acak ruma tapi juga sering kali mengigiti berbagai perabotan rumah.
Bahkan, tak sedikit perabotan yang rusak karena digigiti tikus ini.
Selain itu, tikus ini juga sering membawa berbagai bibit penyakit ke dalam rumah.
Hal ini tentu berbahaya bagi seisi rumah.
Karena hal itu, banyak orang mencari berbagai cara mengatasi tikus di rumah ini.
Cara yang sering digunakan yaitu dengan menggunakan perangkap dan juga racun tikus.