Suar.ID - Kehadiran tikus ini tak cuma bikin masalah di sawah tapi juga di rumah.
Ini dikarenakan tikus ini tak cuma bisa merusak berbagai perabotan rumah tangga, tapi malah membawa bibit penyakit.
Untuk diketahui tikus ini sering kali berpotensi membawa bakteri dan juga virus yang bisa membahayakan kesehatan.
Banyak orang pun melakukan berbagai hal demi bisa mengusir hewan yang satu ini dari rumah.
Cara yang sering kali digunakan yaitu dengan menggunakan racun dan juga perangkap tikus.
Namun sayangnya, hal ini terkadang tak mambuat jera tikus ini datang lagi ke rumah.
Namun, kini Anda tak perlu lagi khawatir.
Pasalnya, untuk mengusir tikus dari rumah ini Anda bisa menggunakan bahan alami.
Bahkan bisa dibilang bahan alami ini merupakan bahan yang paling dibendi oleh tikus.