Follow Us

Nggak akan Lagi-lagi Bikin Pusing di Rumah, 5 Cara Ini Ampuh Usir Tikus Tanpa Racun atau Jebakan!

Rahma Imanina Hasfi - Kamis, 08 Juli 2021 | 17:00
Ilustrasi tikus
Pixabay

Ilustrasi tikus

Suar.ID - Keberadaan tikus di rumah kerap menjadi permasalahan yang bikin pusing kepala.

Tikus bisa masuk ke rumah lantaran menemukan sumber makanan.

Binatang ini juga sering memanfaatkan saluran pipa air rumah untuk mendapatkan sumber air dan memanfaatkan kumisnya untuk menemukan makanan.

Baca Juga: Cuman Pakai Bubuk Kopi Doang Dijamin Tikus di Rumah yang Mengganggu Langsung Mati, Ternyata Caranya Mudah dan Gak Pake RIbet, Anda Wajib Tahu!

Tak heran jika hewan pengerat ini kerap dijumpai di area dapur.

Tak hanya membuat rumah menjadi kotor dan bau, tikus pun bisa menjadi sumber penyakit.

Oleh karena itu, banyak hal dilakukan untuk mengusir tikus agar tak datang lagi ke rumah.

Ternyata kita bisa mengusir tikus dengan tanaman herbal berikut ini:

1. Daun mint

Tanaman herbal ini memiliki aroma yang segar dan disukai manusia. Namun, tikus tidak menyukai baunya.

Dengan menanam pohon peppermint di halaman dan sekitar rumah, kamu bisa mencegah tikus masuk ke area rumah dan mengendalikannya dari jarak jauh.

Pappermint juga bisa digunakan sebagai semprotan pengusir tikus.

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular