Di sisi lain, makan merupakan aktivitas harian yang terutama berhubungan langsung dengan fungsi organ-organ dalam tubuh.
Itu sebabnya, mandi dan makan tidak saling berhubungan.
Makanan yang dimakan akan masuk ke saluran cerna.
Sedangkan, mandi hanya membersihkan kulit tubuh dari kotoran dan membuat seseorang merasa lebih segar.
Jadi, mitos mandi setelah makan berbahaya tidak perlu lagi dipercayai dan khawatirkan dampaknya.
Mandi setelah makan tidak membahayakan tubuh dalam cara apa pun.