"Saya bilang bukan memfasilitasi.
"Ini lebih ke tanggung jawab."
"Tahun 2006 saya pernah ambil kredit ama Anang berdua.
"Anang juga pakai uangnya untuk bisnis studionya," jelas Krisdayanti.
Namun demi menghindari masalah yang lebih pelik, Krisdayanti berhasap Anang Hermansyah mau melego ruko yang masih memiliki 2 tahun cicilan kala itu.