3. Arti mimpi berjabat tangan dengan orang gila

Ilustrasi berjabat tangan
Berhati-hatilah Anda yang mengalami mimpi yang satu ini.
Menurut Primbon Jawa, mimpi yang satu ini merupakan sebuah pertanda buruk.
Anda yang mengalami mimpi ini akanmendapatkan kesialan.
Sayangnya tak dijelaskan kesialan apa yang akan Anda alami.
4. Arti mimpi berjabat tangan dengan orang yang tak dikenal

Ilustrasi berjabat tangan
Beruntunglah Anda yang mengalami mimpi yang satu ini.
Mimpi yang satu ini sering dianggap sebagai sebuah pertanda baik.
Dalam waktu dekat Anda akan dipertemukan dengan jodoh yang selama ini dinanti.