Suar.ID -Ular merupakan salah satu hewan melata yang kerap masuk ke dalam mimpi.
Meski menakutkan, mimpi yang satu ini memiliki berbagai tafsir mimpi.
Tafsir mimpinya pun bisa jadi pertanda baik ataupun buruk.
Namun ini semua tergantung dengan bagaimana keadaan ular tersebut.
Baca Juga: Inilah Tafsir Mimpi Digendong Orang Asing?
Kali ini Kami akan membahas tafsir mimpi dikejar ular.
Apa sajakah tafsir mimpi yang satu ini?
Dilansir dari berbagai sumber, berikut beberapa tafsir mimpi dikejar ular menurut Primbon Jawa.
Baca Juga:Tafsir Mimpi Melihat Ular Besar Menurut Islam, Benarkah Pertanda Baik?
1. Ada seseorang yang harus dihindari